Arti Sebuah Pekerjaan
Kisah seseorang yang pada
akhirnya ia tetap memilih sebagai pekerja profesional dibidangnya, ia tetap
memilih bekerja pada sebuah perusahaan swasta nasional yang dikenal tidak
modern, bahkan tidak terlalu kondusif karena ingin menikmati karirnya sendiri. Sering
kali kita diingatkan betapa gaji tinggi tidak selalu menjadikannya seseorang
merasakan puas, bahagia dalam hidupnya dan itu tidak selalu dicari oleh setiap
orang.
Disisi lain, kita tetap
melihat banyak profesional yang menjadikannya “kutu loncat” menggunakan uang
sebagai ukuran kesuksesannya. Beberapa profesional yang kisaran berusia 35-45
tahun kerap mengeluhkan generasi milenial, yaitu mereka yang baru lulus atau
baru bekerja profesional 2-3 tahun. Generasi termuda ini sering dianggap
bekerja “suka-suka”, tidak disiplin dan tidak serius. Begitu kan yang
sebenarnya? Apakah kelompok ini memang benar-benar serius
1 komentar:
Posting Komentar